Breaking News
Loading...

Gadis 6th Yang Ingin Meninggalkan Ratusan Surat Cinta Untuk Orang Tuanya




Ketika Elena Desserich berusia 6 tahun didiagnosa menderita kanker otak, ia mulai menyembunyikan ratusan surat cinta kecil di sekitar rumah untuk orang tuanya agar ditemukan setelah ia meninggal.

Dia didiagnosa hidupnya tinggal 135 hari . Dia bisa bertahan hidup sampai 255 hari, meninggal dunia pada tahun 2007. Setelah kematiannya, orang tua Elena's, Brooke dan Keith, menemukan ratusansurat dari Elena disembunyikan di sekitar rumah - di antara bungkus CD, rak buku, di laci meja rias, di ransel.

"Ini benar-benar seperti pelukan kecil dari dia, seperti dia mengatakan bahwa dia sedang melihat atas kami".
Orangtua Elena, Brooke dan Keith Desserich, kemudian menerbitkan surat - surat ini dalam sebuah buku berjudul Notes Left Behind untuk mendanai sebuah organisasi non-profit Cure Starts Now yang didedikasikan untuk melawan kanker otak anak-anak.

0 comments:

Post a Comment